SMK Swasta Muhammadiyah 11 Sibuluan

Loading

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 34 Tahun 2018 tentang Standar Nasional Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) / Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK), maka terjadi revisi pada 8 (delapan) Standar Nasional Pendidikan khususnya untuk jenjang SMK dan MAK.

Delapan Standar Nasional Pendidikan terdiri atas :

  1. Standar Kompetensi Lulusan
  2. Standar Isi
  3. Standar Proses Pembelajaran
  4. Standar Penilaian Pendidikan
  5. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan
  6. Standar Sarana dan Prasarana
  7. Standar Pengelolaan
  8. Standar Biaya Operasi

Untuk lebih jelasnya, SNP SMK/MAK Revisi tahun 2018 dapat dilihat pada tautan berikut.

[button color=”orange” bgcolor=”#” hoverbg=”#” textcolor=”#” texthcolor=”#” bordercolor=”#” hoverborder=”#” size=”big” width=”full” link=”http://psmk.kemdikbud.go.id/epub/download/DTLKRbGqb82YRRSe5kEuoVYKwA1YLgYmKg8oziZZ.pdf” target=”_blank” radius=”0″ outer_border_color=”#” icon_color=”#”]Tautan SNP SMK/MAK Tahun 2018[/button]

Sumber : http://psmk.kemdikbud.go.id/konten/4125/standar-nasional-pendidikan-smk-dan-mak